Uncategorized
Beranda » Berita » 2 Petugas Indihome Tata Kabel Terjuntai di Jalan Sutomo Medan

2 Petugas Indihome Tata Kabel Terjuntai di Jalan Sutomo Medan

Dua petugas Indohome menata kabel yang terjuntai di Jalan Sutomo dekat pintu masuk Pasar Pusat Pasar Medan. BP/erwan

Medan-BP: Pihak Telkom melalui perusaahaan Indohome menata dan merapikan kembali kabel yang terjuntai di Jalan Sutomo persis di pintu masuk Medan Mall dekat Tugu Perjuangan Apolo, Selasa (23/7/2024) pukul 09:OO WIB.

 

Hasil pantauan harianbatakpos.com, dua orang petugas berseragam biru, selain membenahi kabel yang terjuntai di tengah jalan itu, juga menata kabel dengan menaiki tangga di seputaran Taman Tugu Apolo.

Bobby Nasution Sebut Penyelenggaraan Event Picu Pertumbuhan Ekonomi Sumut

Kepala Cabang I PUD Pasar Medan Agussyahputra dan Kepala Pasar Pusat Pasar Medan Khairul Azhar Daulay yang dikonfirmasi melalui ponselnya, tentang terjuntai kabel dan meresahkan warga di Jalan Sutomo dekat pintu masuk Pusat Pasar Medan, menyebutkan kabel itu dari Indohome untuk pemasangan Wifi.

Kami, selalu mengingatkan petugas Indohome itu agar memasang kabel tidak sembarangan dan harus rapi agar tidak menimbulkan masalah.

Begitupun, lanjut Daulay kami telah menghubungi pihak Telkom agar kabel yang terjuntai itu diperbaiki dan di tata kembali agar tidak menimbulkan masalah bagi masyarakat khususnya yang ingin masuk dan datang berbelanja ke Pasar Pusat Pasar Medan.

Kabel Terjuntai

Peringati Tahun Baru Islam 1447 H, Rico Waas: Bersinergi Bangun Masyarakat Beradab

Seperti pemberitaan harianbatakpos.com, Senin (22/7/2024) terlihat kabel terjuntai di Jalan Sutomo dekat pintu masuk Pasar Pusat Pasti Medan sehingga meresahkan masyarakat yang melintas khususnya pemilik kenderaan roda empat, sepeda motor dan pejalan kaki. (BP/EI)

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *