Prediksi Belgia Vs Tunisia : Red Devils Cari Kemenangan

(atas) Tim Belgia, (bawah) Tim Tunisia

Moskow-BP: Laga pertama kontra Panama dan kedua kontra Tunisia akan amat vital bagi ambisi Belgia melewati prestasi Enzo Scifo di Piala Dunia 1986 yang melaju ke babak semifinal. Hal itu karena di matchday pamungkas, Belgia akan bertemu dengan tim yang lebih kuat seperti Inggris.

Duel kontra Tunisia sendiri tak akan mudah bagiRode Duivels lantaran wakil Afrika tersebut memiiki kesolidan tim yang cukup tinggi. Hal itu terlihat dari lima laga terakhir ujicoba dimana mereka tak sekalipun dikalahkan lawan-lawannya.

Namun celah tetap terlihat dari minimnya gol yang diciptakan, dan hal itu bisa dimaksimalkan oleh Belgia yang memiliki amunisi pemain kelas satu di semua lini mereka. Kemungkinan laga ini akan cukup didominasi pasukan Roberto Martinez, kondisi tersebut dapat dilihat dari komposisi pemain yang memang sudah unggul jauh dari semua sektor jika dibandingkan dengan Tunisia.

Namun melihat hasil vs Inggris, Eden Hazard dan kolega pastinya tidak bisa jemawa agar tidak mengalami hasil buruk saat laga nanti. Oykytire Arena akan menjadi venue laga pada 23 Juni 2018 nanti. Dilaga ini Belgia berpeluang tampil all out agar bisa santai jelang vs Inggris dilaga pamungkas dan memastikan diri melaju ke babak berikutnya.

Sementara disisi lain Tunisia berpeluang menemani Mesir yang memastikan gagal melaju ke putaran berikutnya Piala Dunia Rusia.

Data Fakta Belgia vs Tunisia:

– Kedua negara sudah bertemu 3 kali sebelumnya dengan rekor berimbang 1 kemenangan bagi Belgia dan Tunisia serta 1 laga sisa berakhir dengan skor imbang.

– Gol tunggal Dries Mertens membawa Belgia menekuk Tunisia dengan skor 1-0 dalam laaa ujicoba kedua tim yang berlangsung Juni 2014 lalu.

Belgia : Thinbaut Courtois, Kompany, van Buyten, Vertonghen, Toby Alderweireld, Dembele, Fellaini, Defour, Eden Hazard, Mirallas, Divock Origi.

Tunisia : Ben Mustapha, Mikari, Abdennour, Ben Youssef, Mahlotuhi, Mohsni, Nater, Dhaouadi, Korbi, Jemaa, Ben Youssef.

– Dilaga perdana Tunisia nyaris membuat kejutan dengan menahan imbang timnas Inggris 1-1, namun gol Harry Kane sukses membalikan kedudukan usai mencetak gol di penghujung laga yang menjadikan pertandingan berakhir dengan skor 2-1.

Kekalahan tersebut membuat Tunisia kalah di dua laga yang dijalani timnas.

– Semetara Belgia menjalani laga yang kurang berarti usai menang dengan skor mutlak 3-0 atas debutan Piala Dunia 2018 dari zona CONCACAF panama.

Dilaga ini penyerang Manchester United Romelu Lukaku sukses mencetak 2 gol, 1 gol lain di cetak Dries Mertens.

– Romelu Lukaku tetap diandalkan kubu Belgia di lini depan mereka dan sudah mengoleksi 11 gol sepanjang babak kualifikasi Piala Dunia lalu, dukungan terbesar muncul dari bek sayap kanan Thomas Meunier yang mencatat 7 assist atas namanya.

– Youssef Msakni menjadi top skor tim di ajang kualifikasi Piala Dunia lalu dengan raihan 3 golnya. Msakni juga mampu memberikan 2 assist, sama dengan catatan milik ali maaloul.

– Belgia kini memiliki pemain yang cukup berpengalaman dan matang ditandai dengan rata-rata usia skuad yang menyentuh angka 27,1 tahun.

Youri Tielemans menjadi sosok termuda dalam tim dengan usia baru 21 tahun sementara Laurent Ciman menjadi sosok paling senior dalam tim dengan usia yang menyentuh angka 32 tahun.

– Tunisia berbekal skuad yang minim pengalaman tampil di ajang besar meski rata-rata usia skuad mereka mencapai 26,0 tahun.

Bintang muda Nice, Bassem Srarfi menjadi pemain paling junior dalam tim karena masih berusia 20 tahun, sementara Aymen Mathlouti menjadi sosok paling tua dalam tim karena sudah berusia 33 tahun.Belgia vs Tunisia

– Berkat tambahan 2 gol membuat Lukakuterus menjadikan dirinya mutlak sebagai pencetak gol terbanyak di level timnas dengan 38 gol dari 70 caps.

– Jan Vertonghen juga menjadikan dirinya dengan caps terbanyak level timnas dengan 103 caps dilevel timnas.

– Gelandang Wahbi Khazri berpeluang masuk kedalam catatan pencetak gol terbanyak, total dirinya sudah mencetak 12 gol, hanya selisih 2 gol untuk bisa masuk kedalam 10 besar pencetak gol terbanyak timnas.

– Bek Tunisia Dylan Bronn saat ini merupakan pemain raksasa Liga Belgiam Gent.

– Leander Dendoncker menjadi satu-satunya pemain timnas Belgia yang bermain di kompetisi domestik bersama skuat Anderlecht.

Komposisi pemain Belgia dan Tunisia:

Skuad Belgia:
Kiper: Koen Casteels (Wolfsburg), Thibaut Courtois (Chelsea), Simon Mignolet (Liverpool).

Bek: Toby Alderweireld (Tottenham Hotspur), Thomas Vermaelen (Barcelona), Jan Vertonghen (Tottenham Hotspur), Vincent Kompany (Manchester City), Thomas Meunier (Paris Saint-Germain), Dedryck Boyata (Glasgow Celtic).

Gelandang: Axel Witsel (Tianjin Quanjian), Kevin De Bruyne (Manchester City), Marouane Fellaini (Manchester United), Yannick Ferreira-Carrasco (Dailan Yofang), Youri Tielemans (Monaco), Mousa Dembele (Tottenham Hotspur), Nacer Chadli (West Bromwich), Adnan Januzaj (Real Sociedad), Leander Dendoncker (Anderlecht).

Penyerang: Eden Hazard (Chelsea), Romelu Lukaku (Manchester United), Dries Mertens (Napoli), Thorgan Hazard (Borussia Monchengladbach), Mitchy Batshuayi (Borussia Dortmund).

Skuad Tunisia:
Kiper : Aymen Mathlouthi (Al Batin), Farouk Ben Mustapha (Al Shabab), Mouez Hassen (Chateaurox).

Bek : Syam Ben Youssef (Kasimpasa), Yohan Benelouane (Leicester City), Yassine Meriah (CS Sfaxien), Oussama Haddadi (Dijon), Rami Bedoui (Etolie de Sahel), Ali Maaloul (Al Ahly), Hamdi Nagguez (Zamalek), Dylan Bronn (Gent)

Gelandang : Saif Eddine Khaoui (Troyes), Wahbi Khazri (Rennes), Ferjani Sassi (Al Nassr), Mohamed Amine Ben Amor (Al Ahli), Ellyes Skhiri (Montpellier), Bassem Srafi (Nice), Naim Sliti (Dijon), Ghailene Chaalali (Esperance), Ahmed Khalil (Club Africain).

Penyerang : Saber Khalifa (Club Africain), Fakhreddine Ben Youssef (Al Ettifaq), Anice Badri (Esperance)

pasar taruhan Internasional : Belgia kasih poor 11/4 pada Tunisia

Belgia dapat menang dalam pertandingan ini.minimal selisih 1 bola

Penulis:

Baca Juga